Saya khawatir, semua solusi krisis adalah solusi pencitraan. Bukan solusi praktis cepat yang efektif, jelas, dan tegas.
Sikap dan tindakan ekstrem: Benar-benar mengurung diri di rumah. Melarang orang keluar masuk rumah. Ekstrem di sisi lain lagi: Emang gue pikirin, jalan-jalan bebas dan persetan dengan masker. Yang terjadi ya terjadilah!
Mungkin karena saya pernah lama di industri media. Belakangan, banyak teman bertanya soal rekomendasi sumber bacaan yang bisa dipercaya. Wajar, gara-gara virus itu, banyak yang cari referensi harus ngapain sekarang, dan harus bagaimana nanti.
Saking sebalnya lihat berita, buat saya berita terbaik pekan ini adalah dibuka kembalinya Shanghai Disneyland di Tiongkok.
Orang yang satu ini, mengutip rapper Ice T, adalah "original-nya original." Sekarang sudah berusia 80 tahun, masih sehat dan superaktif. Bahkan, saat usia 79 tahun (tahun lalu) masih mengemudikan mobil melaju di atas 300 km/jam. Sambil membawa penumpang!